Karya Tulis Ilmiah

Institut Teknologi Nasional - Bandung

Perencanaan Interior dan Sistem Pameran Museum Gunung Api Batur

ABSTRAK

Museum, menurut International Council of Museums (ICOM), adalah sebuah lembaga yang bersifat tetap, tidak mencari keuntungan, melayani masyarakat dan perkembangannya, terbuka untuk umum, memperoleh, merawat, menghubungkan, dan memamerkan artefak-artefak perihal jati diri manusia dan lingkungannya untuk tujuan-tujuan studi, pendidikan dan rekreasi. *) ICOM (International Council of Museum)

Museum merupakan lembaga tempat penyimpanan, perawatan, pengamanan dan pemanfaatan benda-benda bukti materiil hasil budaya manusia serta alam dan lingkungannya guna menunjang upaya perlindungan dan pelestarian kekayaan budaya bangsa.

 

Dibuat Oleh     : Detty Fitriany, S.Sn., M.T., Andri Sopiandi, S.T., M.T.
E-mail                  :  detty_ft@itenas.ac.id

Perencanaan Interior dan Sistem Pameran  Museum Gunung Api Batur